Powered by Blogger.

5 Langkah Pamungkas Buat Blog

Tuesday, November 25, 2008

Ulasan ini sudah banyak dibahas di blog-blog lain, terutama para master blog tapi dibahas secara terpisah. Disini saya coba sajikan dari penggalan-penggalan langkah yang terpisah tersebut, langkah ini cukup ampuh terdeteksi di mesin pencari. Dari kelima fasilitas ini blogcatalog adalah yang sedikit sulit sebab harus memiliki posting dan pengunjung yang cukup. 5 langkah ini bila di ikuti blog anda akan cepat ter indeks di mesin pencari, terutama yahoo dan google. Tapi masih banyak lagi tempat-tempat yang harus anda daftarkan, ini yang paling utama dan umum di gunakan di Indonesia. Tapi sebelum membuat blog pastikan dulu bahwa template pilihan kamu tidak akan di ganti, sebab akan berpengaruh pada script yang merke berikan. Script ini berupa kode yang harus kita masukkan ke HTML template kita. Kalu template nya di ganti-ganti script nya akan hilang, dan kita harus memasukkannya kembali.

  1. Daftarkan di tool webmasters google https://www.google.com/webmasters/tools/dashboard?pli=1, google master setelah kamu daftar dan verivikasi jangan lupa mengambil kode script nya untuk dimasukkan ke HTML kamu. Kodenya diletakkan di bawah

  2. Daftar di yahoo https://siteexplorer.search.yahoo.com/ caranya sama dengan langkah google harus memasukkan script yang mereka berikan, script dipasang di edit HTML dibawah

  3. Daftar di Technorati http://technorati.com/account/signup/ setelah melakukan claim blog selanjutnya pasang widget nya di blog kamu, sciptnya berupa javascript.
  4. Daftar di blogcatalog http://www.blogcatalog.com/blogs/submit_blog.html untuk yang satu ini butuh pengunjung dan postingan yang cukup. Jadi kamu bisa bersabar dulu sampai postingan dan pengunjung kamu ada. Segera lakukan blogwalking untuk memperoleh traffic, untuk menghindari tolakan iklan jangan dipasang dulu sebab dianggap komersial.
  5. Lakukan ping sevice disini http://www.mypagerank.net/service_pingservice_index untuk meng indek blog kamu.
Untuk mengetahuhui sejauh mana blog kamu sudah ter indeks oleh mesin pencari, pasang traffic feed dari feedjit, kamu akan melihat pengunjung yang tiba-tiba muncul sendiri. Tapi ini bersifat sementara merawat blog dengan konten yang paling utama dan sering melakukan update.

4 comments:

Ivana November 25, 2008 at 3:32 PM  

sip!top nih tipsnya...o iya,makasih sudah berkunjung ke blog
funny humor
saya

Anonymous,  November 25, 2008 at 10:21 PM  

yuup thankyu...

Anonymous,  December 2, 2008 at 1:59 AM  

Tapi bos, di blog ini saya lihat masih ada google adsense-nya walau pake bahasa indonesia. Apa tidak melanggar TOS tuh? Denger-denger google akan melakukan sweeping per tanggal 20an tiap bulannya, bener nggak sih?

Post a Comment

About This Blog

Cetak 4/4 : 4 warna bolak balik Ac : Art Carton, Ap : Art Papper

  © Blogger template Noblarum by Ourblogtemplates.com 2009

Back to TOP